https://journal.stiegici.ac.id/index.php/gici/issue/feed Global Intellectual Community of Indonesia Journal 2024-10-31T11:35:47+07:00 Altatit Dianawati altatit.dianawati@stiegici.ac.id Open Journal Systems <p><strong><em>Global Intellectual Community of Indonesia Journal </em></strong>merupakan jurnal ilmiah hasil penelitian Dosen, Mahasiswa dan umum yang diterbitkan oleh Program Pascasarjana Magister Manajemen Sekolah tinggi ilmu ekonomi Gici, terbit dua kali dalam setahun pada bulan April dan Oktober dengan<strong> Nomor ISSN Elektronik 3048-2119 sesuai SK Badan Riset Dan Inovasi Nasional Nomor 30482119/II.7.4/SK.ISSN/06/2024</strong> . <em>Global Intellectual Community of Indonesia Journal </em>merupakan media publikasi ilmiah berupa makalah konseptual hasil penelitian lapangan dengan pendekatan kuantitatif maupun kualitatif yang berkaitan dengan bidang ilmu manajemen. Sebagai jurnal ilmiah nasional <em>Global Intellectual Community of Indonesia Journal </em>ditetapkan sebagai media publikasi hasil karya Dosen, Mahasiswa dan Umum terpercaya yang dapat dijadikan referensi utama bagi para peneliti dan akademisi.</p> https://journal.stiegici.ac.id/index.php/gici/article/view/270 Pengaruh Pelatihan Soft skill dan Hard skill Terhadap Kinerja Karyawan di Hotel Bayu Hill Aceh Tengah 2024-06-27T19:47:50+07:00 Zaki an zakiyan21@gmail.com M. Chaerul Rizky mchaerulrizky@dosen.pancabudi.ac.id Odih Sumirat odihsumirat@gmail.com <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi pengaruh pelatihan soft skill<br />dan hard skill terhadap kinerja karyawan di Hotel Bayu Hill Aceh Tengah,<br />yang menghadapi keluhan operasional di front office, restoran, dapur, dan<br />housekeeping. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan<br />analisis data menggunakan SPSS 23. Data dikumpulkan melalui kuesioner<br />yang disebarkan kepada seluruh karyawan di Hotel Bayu Hill Aceh Tengah<br />dan studi dokumen terkait. Teknik analisis data meliputi uji validitas, uji<br />reliabilitas, uji asumsi klasik, uji regresi linear sederhana, dan uji regresi<br />linear berganda. Hasil analisis menunjukkan bahwa peningkatan pelatihan<br />soft skill dan hard skill berbanding lurus dengan peningkatan kinerja<br />karyawan. Pelatihan leadership dalam kategori soft skill dan pelatihan<br />pelayanan dalam kategori hard skill memiliki pengaruh terbesar terhadap<br />kinerja karyawan. Penelitian ini menyimpulkan bahwa pelatihan soft skill<br />dan hard skill memiliki pengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan di<br />Hotel Bayu Hill Aceh Tengah. Hasil penelitian ini memberikan manfaat<br />bagi industri perhotelan dengan menyediakan referensi mengenai pelatihan<br />efektif yang dapat meningkatkan kompetensi karyawan. Untuk departemen<br />front office, restoran, dapur, dan housekeeping di Hotel Bayu Hill Aceh<br />Tengah, penelitian ini dapat menjadi panduan dalam memberikan pelatihan<br />yang tepat di masa mendatang dengan penekanan pada peningkatan<br />pelatihan problem solving untuk soft skill dan pelatihan teknologi untuk<br />hard skill.</p> 2024-10-30T00:00:00+07:00 Copyright (c) 2024 Global Intellectual Community of Indonesia Journal https://journal.stiegici.ac.id/index.php/gici/article/view/271 Analisis Manajemen Keuangan Terhadap Problem Solving Pada Mahasiswa 2024-06-28T13:15:54+07:00 Nurianna Sihombing nuriannasihombing04111@gmail.com M. Chaerul Rizky mchaerulrizky@dosen.pancabudi.ac.id <p>Tujuan dari Penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis<br />manajemen keuangan terhadap problem solving pada bidang keuangan Pada<br />mahasiswa, bahwa Manajemen keuangan menjadi penting disituasi global<br />yang tidak menentu terutama dikalangan mahasiswa. Mahasiswa harus<br />menguasai manajemen keuangan dan sudah diberi kebebasan untuk<br />memanajemen keuangan sendiri dalam memngambil keputusan secara<br />finansial. Metode yang dilakukan dalam penelitian ini ialah dengan analisis<br />kualitatif dengan mendapat sumber dari wawancara dan juga media. Dari<br />hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa penguasaan mahasiwa pada<br />manajemen keuangan terhadap problem solving sangat baik.</p> 2024-10-31T00:00:00+07:00 Copyright (c) 2024 Global Intellectual Community of Indonesia Journal https://journal.stiegici.ac.id/index.php/gici/article/view/288 PENGARUH AKUNTABILITAS, DAN TRANSPARANSI TERHADAP TINGKAT KEPERCAYAAN MUZAKKI 2024-08-25T14:05:23+07:00 Bakti Toni Endaryono baktitoni@gmail.com Ricky Meidriansyah ricky.m0598@gmail.com Evi Novita evinovita307@gmail.com <table> <tbody> <tr> <td width="369"> <p><strong>Abstrak</strong></p> </td> </tr> <tr> <td width="369"> <p>Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membahas dan menganalisis&nbsp; tentang pengaruh akuntabilitas, dan transparasi terhadap &nbsp;tingkat kepercayaan muzakki. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan&nbsp; pendekatan kuantitatif, Sumber data penelitian ini menggunakan data primer dan sekunder melalui wawancara&nbsp; dan dokumentasi. Metode pengumpulan data penelitian ini menggunakan studi Pustaka, dokumentasi dan wawancara&nbsp; dengan teknis analisis menggunakan regresi linier berganda. Hasil dari penelitian ini adalah Secara parsial akuntabilitas berpengaruh terhadap kepercayaan muzakki adalah sebesar 0,349 atau 34,9%, 2)&nbsp;&nbsp; Secara parsial transparansi berpengaruh terhadap transparansi secara langsung terhadap kepercayaan muzakki adalah sebesar 0,687 atau 68,7%. Sedangkan 3) Secara simultan akuntabilitas (X1) dan transparansi (X2) berpengaruh terhadap tingkat kepercayaan muzakki sebesar 0,563 atau 56,3% dan sebesar 0,437 atau 43,7%. bahwa hipotesis penelitian yang menyatakan “ada pengaruh antara akuntabilitas dan transparansi terhadap tingkat kepercayaan muzakki pada LAZISMU kabupaten Bogor” dapat diterima.</p> <p>&nbsp;</p> </td> </tr> </tbody> </table> 2024-10-31T00:00:00+07:00 Copyright (c) 2024 Global Intellectual Community of Indonesia Journal https://journal.stiegici.ac.id/index.php/gici/article/view/286 KONSEP IMPLEMENTASI KEBIJAKAN MONETER DALAM EKONOMI SYARIAH DI INDONESIA 2024-08-25T10:19:59+07:00 Bakti Toni Endaryono baktitoni@gmail.com Herman Susilo hersusilo72@gmail.com Tjipto Djuhartono tjiptodjuhartono@gmail.com <table> <tbody> <tr> <td width="369"> <p><strong>Abstrak</strong></p> </td> </tr> <tr> <td width="369"> <p>Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membahas dan mengetahui tentang<br />konsep implementasi kebijakan moneter dalam ekonomi syariah<br />diindonesia per masalahan dan Langkah solusi yang dapat dipertimbangan<br />untuk pemerintah. Metode penulisan artikel yang digunakan dengan<br />menggunakan deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik dalam<br />pengambilan data penulisan artikel ini adalah dengan Teknik dokumentasi<br />dapat berupa buku, jurnal, hasil penelitian terdahulu, arsip. Hasil penelitian<br />ini adalah Langkah-langkah yang dapat dipertimbangankan dalam<br />permasalahan Konsep implementasi kebijakan moneter dalam ekonomi<br />syariah di Indonesia adalah 1). Pengembangan Instrumen Moneter Syariah.<br />2). Koordinasi Antara Bank Syariah dan Bank Konvensional. 3).<br />Pengembangan Pasar dan Infrastruktur: 4) Pendidikan dan pelatihan. 5).<br />Penyempurnaan Regulasi dan Kebijakan Pemerintah dan 6). Integrasi<br />dengan Ekonomi Global. Dengan konsep implementasi Kebijakan moneter<br />pada dasarnya bertujuan mencapai keseimbangan internal (pertumbuhan<br />ekonomi yang tinggi, stabilitas hargadan pemerataan pembangunan) dan<br />keseimbangan eksternal (keseimbangan neraca pembayaran) serta<br />tercapainya tujuan ekonomi makro, yaitu menjaga stabilitas ekonomi,<br />Konsep Manajemen moneter Islam adalah pengelolaan moneter yang<br />berbasiskan pada nilai-nilai Islam, yang diharapkan akan menciptakan<br />stabilitas harga dan perekonomian yang kondusif dalam memberikan<br />kontribusi terhadap pencapaian tujuan-tujuan pembangunan ekonomi suatu<br />negara </p> </td> </tr> </tbody> </table> 2024-10-31T00:00:00+07:00 Copyright (c) 2024 Global Intellectual Community of Indonesia Journal https://journal.stiegici.ac.id/index.php/gici/article/view/294 PENGARUH PROMOSI, KUALITAS PRODUK DAN PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK IKAN HIAS DI ACENK PREDATOR FISH 2024-10-07T12:00:35+07:00 Adi Permana Saputra adiepermana9@gmail.com Gena Prasetya Noor prasetyagena@gmail.com <table> <tbody> <tr> <td width="369"> <p><strong>Abstrak</strong></p> </td> </tr> <tr> <td width="369"> <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Promosi, Kualitas Produk, dan Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian produk ikan hias di Acenk Predator Fish. Metode penelitian yang digunakan yaitu penelitian kuantitatif, penelitian yang datanya dikumpulkan dari sampel atas populasi untuk mewakili seluruh populasi. Dengan menyebarkan kuesioner. Model analisis yang digunakan adalah analisis linier berganda. Pemilihan sampel dilakukan dengan cara insidental sampling. Adapun sampel yang diambil berjumlah 84 responden.</p> <p>Hasil uji regresi menunjukan bahwa 56,6% faktor-faktor Keputusan Pembelian dapat dijelaskan oleh Promosi, Kualitas Produk dan Pelayanan sedangkan sisanya 43,4% dijelaskan oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Sedangkan hasil uji F menunjukan bahwa secara simultan variabel Promosi, Kualitas Produk dan Pelayanan secara serempak berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian dengan hasil analisis yaitu nilai Fhitung= 37,003 &gt; dari Ftabel= 2,720. Hasil uji t menunjukan bahwa variabel Promosi dengan hasil analisi thitung (3,483), variabel Kualitas Produk dengan hasil analisis thitung (3,407), variabel Pelayanan dengan hasil analisis thitung (3,434) dimana ttabel (2,830), maka secara parsial variabel tersebut berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian produk ikan hias di Acenk Predator Fish.</p> <p>&nbsp;</p> </td> </tr> </tbody> </table> 2024-10-31T00:00:00+07:00 Copyright (c) 2024 Global Intellectual Community of Indonesia Journal