PELATIHAN PENERAPAN PEMBUKUAN DAN PENCATATAN SECARA AKUNTANSI DI WARUNG IBU DILLAH

Penulis

  • Abdul Ghofar Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Gici
  • Sri Mulyanti Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Gici

DOI:

https://doi.org/10.58890/tpet.v1i2.157

Kata Kunci:

Penerapan Pembukuan, Pencatatan Akuntansi Pengabdian Kepada Masyarakat

Abstrak

Kegiatan Pengabdian Masyarakat ini dengan metode dalam program Pengabdian Masyarakat ini menggunakan PAR (Participatory Action Research ) dimana metode ini langsung pendekatan kepada pemilik UMKM, pegawai dan masyarakat dengan melihat kondisi langsung dilapangan yang dilaksanakan secara partisipatif di  masyarakat dalam suatu komunitas yang ada dengan kegiatan adalah diskusi yang dilakukan secara sistematis dan terarah dari suaru grup untuk membahas suatu masalah tertentu dalam suasana informal serta dilaksanakan dengan panduan seorang moderator atau FGD (Focus Group Disccusion).  Melalui kegiatan pengabdian ini, telah dicapai mhasiswa Memiliki laporan pengabdian masyarakat, Mempublikasi Online dari hasil pelaksanaan pengabdian masyarakat melalui Web Fakultas, Masyarakat dapat mengerti tentang bagaimana pencatatan dan pembukuan secara akuntasi, Masyarakat yang memiliki usaha memiliki laporan keuangan dan Masyarakat yang memiliki usaha dapat mengetahui laba bersihnya.

Referensi

Aufar, Arizali. 2014. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penggunaan Informasi Akuntansi Pada UMKM (Survei Pada Perusahaan Rekanan PT. PLN (Persero) di Kota Bandung).

Badan Pusat Statistik (BPS). (2020). Jumlah UMKM Inonesia. Badan Pusat Statistik (BPS). https://www.bps.go.id/

Nabawi, Naufal Irfa. (2018). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Penggunaan Informasi Akuntansi pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah di Kota Yogyakarta. Yogyakarta: Universitas Islam Indonesia.

https://dspace.uii.ac.id/bitstream/handle/123456789/12660/SKRIPSI%20NA

Unduhan

Diterbitkan

2022-04-30

Cara Mengutip

Ghofar, A., & Mulyanti, S. (2024). PELATIHAN PENERAPAN PEMBUKUAN DAN PENCATATAN SECARA AKUNTANSI DI WARUNG IBU DILLAH . Where Theory, Practice, Experience & Talent Meet, TPeT, 1(2), 68–72. https://doi.org/10.58890/tpet.v1i2.157 (Original work published 30 April 2022)