PENGARUH KUALITAS PRODUK, DAN CITRA MERK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN HELM DI TOKO JWM VARIASI MOTOR (PAS LAMPU MERAH TALANG BOGOR)
DOI:
https://doi.org/10.58890/eleste.v4i1.220Kata Kunci:
Kualitas Produk, Citra Merk, Keputusan PembelianAbstrak
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan penganalisis pengaruh kualitas produk, dan citra merk terhadap keputusan pembelian helm di toko JWM variasi Motor (pas lampu merah talang Bogor). Jenis penelitian yang di gunakan adalah penelitian menjelaskan (explanatory) dengan metode penelitian berupa pengumpulan data menggunakan kuesiner. Metode alalisis data yang di gunakan adalah regressi linier analisis skala rikert, angka penafsiran kuesiner, Uji Validitas, Uji Realibilitas, Metode suksetif interval (MSI), regresi sederhana, regresi berganda, korelasi berganda, serta koefesien determinasi (Kd), Uji t, Uji f. Pemilihan Sample dilakukan dengan cara sampling aksidental. Adapun sample tersebut berjumlah 86 responden, dengn menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil regresi menunjukan bahwa Hasil regresi menunjukan bahwa 38,7% faktor-faktor keputusan pembelian dapat di jelaskan kualitas produk, dan Citra merk terhadap keputusan sedangkan sisanya 61,3% di jelaskan oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Sedangkan uji F menunjukan bahwa secara simultan variabel kualitas produk citra merk secara serempak berpengaruh posetif dan signifisikan terhdap keputusan pembelian dengn hasil analisi yaitu nilai fhitung (27,847) > Ftabel (3,10). Hasil uji t menujukan bahwa variabel kualitas produk menunjukan hasil analisis thitung (3,142), variabel citra merk menunjukan hasil analisis thitung (2,669) dimana ttabel (1,988) maka secara parsial kedua variabel tersebut berpengaru posetifdan siginisikan terhadap keputusan pembelian di Tiko JWM Variasi Motor (pas lampu merah talang Bogor). Variabel yang dominan mempengaruhi keputusan pembelian di Toko JWM Variasi Motor (pas lampu merah talang Bogor).
Unduhan
Referensi
Ardian, Reka. Pengaruh Komunikasi Terhadap Kepercayaan Pendengar Pada Rspd Fm Kota Sukabumi: Manajemen Pemasaran. Ekonomedia, 2018, 7.01: 27-47.
Arfah, Yenni. Keputusan Pembelian Produk. PT Inovasi Pratama Internasional, 2022.
Aryandi, Julian; Onsardi, Onsardi. Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Cafe Wareg Bengkulu. Jurnal Manajemen Modal Insani Dan Bisnis (Jmmib), 2020, 1.1: 117-127.
Firdayanti, Yolanda; Oktafani, Farah. Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Iphone 12 Di Kota Bandung. Relasi: Jurnal Ekonomi, 2023
Friandi, Sendy Zul; Suwarto, Suwarto; Rifai, Danang. Pengaruh coaching dan mentoring terhadap perkembangan umkm fashion serta orientasi yang dimediasi kewirausahaan. COSTING: Journal of Economic, Business and Accounting, 2020, 4.1: 75-81.
Ibrahim, Malik; Thawil, Sitti Marijam. Pengaruh kualitas produk dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen. Jurnal Riset Manajemen Dan Bisnis (JRMB) Fakultas Ekonomi Uniat, 2019, 4.1: 175- 182.
Kewas, Graciela Margarith; Lapian, Joyce Slhv; Rogi, Mirah. Pengaruh Strategi Bauran Pemasaran dan Manajemen Hubungan Pelanggan Terhadap Kepuasan Wisatawan China pada Best Western Lagoon Hotel Manado. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 2020, 8.4.
Mardia, Mardia, et al. Strategi pemasaran. Yayasan Kita Menulis, 2021.
Noer, Anugrah Ramadhani; Kusnadi, Edy; Praja, Yudha. Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Fasilitas Terhadap Loyalitas Konsumen Pada Situbondo Sport Center Futsal Kabupaten Situbondo Dengan Kepuasan Konsumen Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Mahasiswa Entrepreneurship (JME), 2022, 1.1: 154-170.
Susanti, Febsri; Gunawan, Ade Candra. Pengaruh bauran promosi dan harga terhadap keputusan pembelian produk kosmetik Maybelline di kota Padang. 2019.
Saktiendi, Evan, et al. Pengaruh Viral Marketing, Promosi, dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian MS Glow di Bumi Indah Kabupaten Tangerang. Formosa Journal of Multidisciplinary Research, 2022, 1.2: 197-210.
Suryanto, Dasep. Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Wali Nagari Koto Tinggi Kecamatan Baso Kabupaten Agam. Jusie (Jurnal Sosial dan Ilmu Ekonomi), 2019, 3.02: 102-114.
Sitanggang, Jhonson; Iswandi, Mei; Susilo, Herman. Pengaruh Variasi Produk Tabungan, Kualitas Pelayanan Dan Bukti Fisik Terhadap Loyalitas Nasabah Di Bank Mandiri Cabang Pasar Pagi Lama Jakarta. Jurnal Gici Jurnal Keuangan dan Bisnis, 2022, 14.2: 113-121.