PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, DISIPLIN KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. PERTAMINA MEDAN
DOI:
https://doi.org/10.58890/eleste.v4i2.228Kata Kunci:
Gaya Kepemimpinan, Disiplin Kerja, Kompensasi, Kinerja KaryawanAbstrak
ini bertujuan untuk menyelidiki dampak gaya kepemimpinan, kedisiplinan kerja, dan kompensas Penelitian i terhadap kinerja karyawan di PT. Pertamina Medan serta mengidentifikasi faktor dominan yang mempengaruhi kinerja mereka. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan sampel 46 individu. Hasil studi ini menunjukkan bahwa secara bersama-sama, gaya kepemimpinan, kedisiplinan kerja, dan kompensasi memiliki dampak signifikan terhadap kinerja karyawan. Namun, ketika dianalisis secara parsial, gaya kepemimpinan tidak terbukti mempengaruhi kinerja karyawan, sementara kedisiplinan kerja berkontribusi positif terhadapnya. Sementara itu, kompensasi tidak terbukti berpengaruh pada kinerja karyawan. Dari temuan ini, dapat disimpulkan bahwa faktor yang paling dominan dalam memengaruhi kinerja adalah kedisiplinan kerja.
Unduhan
Referensi
Abdillah, Arief Chaidir, & Wajdi, Farid. (2011). Pengaruh Kepemimpinan, Stres Kerja, Disiplin Kerja, Dan Kompensasi Dengan Kinerja Pegawai. Jurnal Ekonomi Manajemen Sumber Daya (DAYA SAING), 12(1), 1-11.
Arianto, D. A. N. (2013). Pengaruh Kedisiplinan, Lingkungan Kerja Dan Budaya Kerja Terhadap Kinerja Tenaga Pengajar. Jurnal Economia, 9(2), 191-200.
Dhermawan, A. A., et al. (2011). Pengaruh Motivasi, Lingkungan Kerja, Kompetensi, Dan Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja Dan Kinerja Pegawai Di Lingkungan Kantor Dinas Pekerjaan Umum Provinsi Bali. Jurnal Manajemen, Strategi Bisnis, Dan Kewirausahaan, 6(2), 173-184.
Handoko, T. Hani. (2011). Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Penerbit Andi.
Hasibuan, Malayu S. P. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia: Edisi Revisi. Jakarta: Penerbit PT Bumi Aksara.
Ida Iriani, Nur. (2010). Pengaruh Motivasi Intrinsik, Motivasi Ekstrinsik dan Disiplin Kerja Pengaruhnya terhadap Kinerja pegawai pada Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Sambang. Jurnal Aplikasi Manajemen, 8(2), 561-569.
Lina, Dewi. (2014). Analisis Pengaruh Kepemimpinan Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai Dengan Sistem Reward Sebagai Variabel Moderating. Jurnal Riset Akuntansi Dan Bisnis, 14(1), 77-97.
Mangkunegara, Anwar Prabu. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Murty, & Hudiwinarsih. (2012). Pengaruh Kompensasi, Motivasi Dan Komitmen Organisasional Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Akuntansi ( Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur di Surabaya). The Indonesian Accounting Review, 2(2), 215–228.
Riyadi, Slamet. (2011). Pengaruh Kompensasi Finansial, Gaya Kepemimpinan, dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada Perusahaan Manufaktur di Jawa Timur. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, 13(1), 40-45.
Sajangbati, Ivonne A. S. (2013). Motivasi, Disiplin dan Kepuasan Pengaruhnya terhadap Kinerja Pegawai PT. Pos Indonesia (Persero) Cabang Bitung. Jurnal EMBA, 1(4), 667-678.
Sidanti, Heny. (2015). Pengaruh Lingkungan Kerja, Disiplin Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil Di Sekretariat DPRD Kabupaten Madiun. Jurnal JIBEKA, 9(1), 44-53.
Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung: ALFABETA.
Sumitra GP, C., & Susilo, H. (2024). PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. BANK WOORI SAUDARA INDONESIA 1906, Tbk (DIVISI CORPORATE SECRETARY) . Jurnal GICI Jurnal Keuangan Dan Bisnis, 16(1), 49–56. https://doi.org/10.58890/jkb.v16i1.262.
Umar, Husain. (2013). Metoode Penelitian Untuk Skripsi dan Tesis Bisnis. Jakarta: Rajawali Pers.
Yuniarti, Dwi, & Suprianto, Erlian. (2014). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Tingkat Pendidikan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Direktorat Operasi/Produksi PT. X. Jurnal INDEPT, 4(1), 11-19.
Zesbendri, & Ariyanti. Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Badan Pusat Statistik Kabupaten Bogor. Jurnal Aplikasi Manajemen, 1(2).