ANALISIS GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KEMAMPUAN PROBLEM SOLVING PEKERJA PADA BUDIDAYA PERIKANAN DI DESA TIMBANG LAWAN

Penulis

  • Pemy Pransiska universitas pembangunan panca budi Medan

DOI:

https://doi.org/10.58890/eleste.v4i2.265

Kata Kunci:

Gaya Kepemimpinan, Problem Solving

Abstrak

Setiap usaha termasuk budidaya perikanan sering kali mengalami permasalahan dalam pembudidayaan baik terhadap pekerja maupun permasalahan kondisi alam, maka pemilik usaha dalam menyikapi hal tersebut harus bijaksana dalam mengambil keputusan dan mencari solusi untuk menyelesaikan permasalahan. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis gaya kepemimpinan terhadap kemampuan pemecahan masalah pekerja pada budidaya perikanan di desa timbang lawan. Metode penelitian yang di gunakan adalah metode kuantitatif deskriptif. Analisis yang di lakukan mencakup evaluasi keterkaitan antara pemilik usaha dan pekerja. Selain itu, penelitian ini mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja pekerja serta mengevaluasi sebab-akibat yang terjadi pada budidaya tersebut. Hasil penelitian ini menunjukkan subjek berkemampuan tinggi dalam menggali strategi yang baik. Strategi yang di gunakan adalah strategi kalimat terbuka, dimana subjek (pekerja) mampu mengembangkan solusi dari permasalahan yang terjadi. Gaya Kepemimpinan yang mendukung dan mendorong partisipasi pekerja cendrung meningkatkan kemampuan problem solving mereka.

 

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Hartoni, M. T. (2016, Januari). Kecemasan Bimbingan Skripsi dan Problem Solving Pada Mahasiswa Yang Sedang Menempuh Skripsi. Malang, Jawa Timur, Indonesia .

Nawawi, Hadari. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta. Yogyakarta : UGM Press.

Sudrajat, D. (2019). Jurnal Lentera Komunikasi Vol. 3, No. 01 November . Manfaat Komunikasi Pendidikan Untuk Problem Solving Dalam Perspektif komunikasi Intrapersonal Dan Psikoanalisa.

Pranoto, J. H., Zainul , M., & Purboyo. (n.d.). Analisis Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan PT. Harapan Jaya Sentosa Abadi Banjarmasin, 3.

Siagian SP. (2017). "Manajemen Sumber Daya Manusia" , Bumi Aksara, Jakarta

Virgani, & Suprijadi , D. (2010). Jurnal Formatif . Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Lingkungan dan Motivasi Terhadap Kepuasan Kerja Guru Di SMK Negeri Jakarta Utara , 159 - 160.

Unduhan

Diterbitkan

2024-09-30

Cara Mengutip

Pransiska, P. (2024). ANALISIS GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KEMAMPUAN PROBLEM SOLVING PEKERJA PADA BUDIDAYA PERIKANAN DI DESA TIMBANG LAWAN. Economics Learning Experience & Social Thinking Education Journal, 4(2), 132–138. https://doi.org/10.58890/eleste.v4i2.265