PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI, MOTIVASI DAN SISTEM PENILAIAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT. POS INDONESIA (PERSERO) JAKARTA TIMUR

Penulis

  • Mei Iswandi
  • Siti Nurbaeti Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Gici

DOI:

https://doi.org/10.58890/jkb.v13i1.78

Kata Kunci:

Gaya kepemimpinan, Kompensasi, Motivasi, Sistem penilaian kerja , Kepuasan kerja

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh gaya kepemimpinan, kompensasi, motivasi dan sistem penilaian kerja terhadap kepuasan kerja karyawan pada PT. Pos Indonesia (Persero) Jakarta Timur. Sampel yang diambil sebanyak 50 karyawan dengan menggunakan tehnik insidental sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial gaya kepemimpinan dan motivasi memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan, sedangkan secara parsial kompensasi dan sistem penilaian kerja memiliki pengaruh yang tidak signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan PT. Pos Indonesia (Persero) Jakarta Timur. Secara simultan gaya kepemimpinan, kompensasi, motivasi dan sistem penilaian kerja memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan PT. Pos Indonesia (Persero) Jakarta Timur. Besarnya pengaruh variabel gaya kepemimpinan, kompensasi, motivasi dan sistem penilaian kerja secara simultan terhadap kepuasan kerja karyawan sebesar 64,6%, sedangkan sisanya sebesar 35,4% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Gaol, J. L. (2014). A to Z Human Capital: Manajemen Sumber daya Manusia. Jakarta: Grasindo.

Mangkunegara, A. P. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Murdoko, E. W. H. (2013). Optimalkan The Leader In You. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.

Priansa. D. J. (2014). Perencanaan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia. Bandung: Alfabeta.

Robbins, S. P., & T. A. Judge. (2015). Perilaku Organisasi. Edisi Enam Belas. Jakarta: Salemba Empat.

Situmorang, S. H., D. M. J. Dalimunthe., I. Muda., M. Lufti., & Syahyunan. (2008). Analisis Data Penelitian (Menggunakan Program SPSS). Cetakan Pertama. Medan: USU Press.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Cetakan Kedua Puluh Satu. Bandung: Alfabeta.

Sutrisno, E. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana Prenada Media.

Suwatno., (2014). Manajemen SDM dalam Organisasi Publik dan Bisnis. Cetakan Keempat. Bandung: Alfabeta.

Unaradjan., D. D. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif. Cetakan Pertama. Jakarta: Penerbit Universitas Atma Jaya.

Wibowo (2012). Manajemen Kinerja, Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.

Widodo, S. E. (2015). Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Yani, M. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Unduhan

Diterbitkan

2023-08-12

Cara Mengutip

Iswandi, M. ., & Nurbaeti, S. (2021). PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI, MOTIVASI DAN SISTEM PENILAIAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT. POS INDONESIA (PERSERO) JAKARTA TIMUR. Jurnal Gici Jurnal Keuangan Dan Bisnis, 13(1), 19–28. https://doi.org/10.58890/jkb.v13i1.78 (Original work published 12 Agustus 2023)